Gambaran Umum Perangkat Daerah/Unit Kerja

Salam Sehat, Ya’ahowu… 
Puskesmas Bawolato merupakan salah satu unit pelaksana tugas kerja Dinas Kesehatan, P2KB Kabupaten Nias dengan wilayah kerja terdiri dari 25 desa yang merupakan bagian dari Kecamatan Bawolato. 

UPTD Puskesmas Bawolato memiliki Visi dan Misi dan Tujuan:
VISI: “Menjadikan Puskesmas Bawolato sebagai pusat kesehatan yang terdepan, terjangkau, bermutu dan profesional”.
MISI :
1.    Memberikan pelayanan yang prima dan bermutu.
2.    Meningkatkan kualitas sumber daya manusia.
3.    Meningkatkan akses dan keterjangkauan masyarakat, terhadap pelayanan kesehatan.
4.    Meningkatkan peran serta masyarakat terhadap kesehatan.
5.    Meningkatkan kenyamanan dalam pemberian pelayanan kesehatan
TUJUAN : “Memberikan layanan kesehatan yang berorientasi pada kepuasan  pelanggan”.

Jam layanan di UPTD Puskesmas Bawolato :
POLI : SENIN-SABTU, Pukul 08.00-15.00 WIB
LAYANAN 24 JAM (SETIAP HARI) : UGD, Persalinan, Rawat inap, Farmasi dan URC

Silahkan kunjungi dan hubungi kami :
Alamat       : Jl. Gunungsitoli-Teluk Dalam Km. 54-55 Kecamatan Bawolato.
No. Telp     : 0813-9733-2833
E-mail        : pkm.bawolato@gmail.com
Facebook  : UPTD Puskesmas Bawolato Kabupaten Nias
Website     : pkmbawolato.dkp2kb.niaskab.go.id